Kegiatan Non Fisik TMMD : Penyuluhan Buah Kepayang Menjadi Minyak

Sarolangun-koranlibasnews.com Minggu-13-Oktober-2019. “Program TMMD 106 Kodim 0420/Sarko Melaksanakan Kegiatan Non Fisik bekerjasama dengan Dinas Pengolahan Kehutanan Sarolangun kepada Masyarakat Desa Lubuk Jering Kecamatan Air Hitam Kabuoaten Sarolangun. 

Libasimg-20191013-wa0008Misriadi Kepala Pengolahan Hutan (KPH) menjelaskan buah kepayang atau kluwek (pangium edule reinw), bisa di olah menjadi minyak artinya dengan mengelolah minyak masyarakat bisa membudidayakan buah kepayang tadi, tanaman kepayang itu selain juga penghijauan dia merupakan penguat struktur ekonomi jika dikelolah dengan baik, “Ujarnya

Bacaan Lainnya

Libasimg-20191013-wa0009Ada alternatif, bahwa dulunya orang biasa menggorengkan dengan minyak kelapa ataupun kelapan sawit, sekarang sudah ada alternatif buah kepayang bisa dijadikan minyak untuk mengggoreng untuk makanan kita sehari-hari.

Tambahnya “Dalam pengelohannya sendiri saat sekarang kita masih melakukan dengan tradisional, dengan bijinya dipecah kemudian bijinya ditumbuk atau difress keluarlah minyaknya, “Terang Misriadi Pungkasnya.

Penulis : Basori libas

Editor  : Fikri

LIBAS GROUP banner 728x120 banner 728x90
BACA JUGA  Prada Budi Dampingi Warga SAD Berobat Ke Pos Kesehatan TMMD

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *