Puskesmas Rantau Tinjang Gelar Vaksinasi Di Pekon Banjar Agung Udik dan Pekon Tanjung Kemala

Tanggamus-koranlibasnews.com Dinas Kesehatan Kabupaten Tanggamus melalui vaksinator Puskesmas Rantau Tijang kembali menggelar vaksinasi di Pekon Tanjung Kemala dan Pekon Banjar Agung Udik Kecamatan Pugung Senin(20/12/2021).

Ketika dimintai keterangan Awak Media Libas News Kepala Puskesmas Rantau Tijang”Vera Lesmana SKM yang diwakili Kordinator Pelaksana M.Agih Pakhda.SE menyebutkan, pelayanan vaksinasi ini merupakan kerjasama Puskesmas Rantau Tijang dengan Gugus Tugas (Satgas) Kecamatan Pugung juga Satgas Covid di dua Pekon tersebut.

Bacaan Lainnya

libasIMG-20211220-WA0029

Ia menambahkan pada hari ini, wilayah Pekon Tanjung Kemala dan Pekon Banjar Agung Udik melaksanakan pelayanan vaksinasi di dua tempat ujarnya.

Kordinator Pelaksana vaksinasi menjelaskan, untuk Pekon Tanjung Kemala dan Pekon Banjar Agung Udik sasaran vaksinasi dosis pertama dan kedua dengan target sasaran sebanyak 460 orang.

Dalam pelayanan Vaksin hari ini kita dosis 1 jenis PFIZER Dan SINOVAC ucapnya.

libasIMG-20211220-WA0031

M.Agih Pakhda.SE memaparkan sebelumnya tim Nakes Rantau Tijang sudah beberapa Pekon yang warganya di vaksinasi, hingga tanggal 18 Desember kemarin pencapaian vaksinasi di dua Pekon yakni Pekon Banjar Agung ilir kurang lebih sudah 62%. Karena itu, ia optimis pada akhir tahun nanti target 75% akan tercapai untuk warga Kecamatan Pugung.

Tentu saja peran masyarakat dan dukungan semua pihak sangat penting untuk pencapaian target vaksinasi 75% ini,” ujarnya.

libasIMG-20211220-WA0029

Sementara itu, Kepala Pekon Banjar Agung mengatakan bahwa pencapaian vaksinasi warganya saat ini sudah di atas 65%. 

Untuk sisa warga yang belum divaksin, kita upayakan dan kita minta untuk segera datang ke tempat pelayanan vaksinasi,” katanya.pungkasnya

acara vaksinasi Dipekon Tanjung Kemala Dan Banjar Agung Udik Dihadiri Oleh PLT Camat Pugung,Babinsa Juga Dihadiri Kapolsek Pugung Yang Di Dampingi Oleh Kanit Binmas Dan Babinkamtibmas

Penulis : Tim Libas

Editro   : Redaksi

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Polemik Kepala Pekon Talang Lebar Diduga Korupsi ADD 2021, Kakon Budiyanto : Alhamdulillah Hanya Miskomunikasi

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *