Pemerintah Pekon Sinar Petir Mengadakan Giat Jumsih

Tanggamus-koranlibasnews.com Dengan di pimpin langsung oleh Kepala Pekon Sinar Petir”Hidayat bersama warga Dusun Sukasari dua giat gotong-royong membersihkan rumput di sepanjang jalan, yang menuju Kantor Pekon Sinar Petir juga jalan perbatasan Pekon Ampai.

Ketika dimintai keterangan disela-sela giat Jumsih Kepala Pekon Sinar Petir-Hidayat mengatan program gotong-royong ini di namakan Jum’at bersih bersih (JUMSIH), yang melibatkan aparatur Pekon ketua BHP, Babinsa, RT, RW, Kader TP PKK juga Karang Taruna dan warga masyarakat.

Bacaan Lainnya

“Jadi hari ini hari jumat sengaja kita lakukan pembersihan pinggir jalan utama Pekon Sinar Petir yang menuju arah ke Pekon Ampai,juga memperbaiki jalan penghubung dengan cara Pengecoran jalan agar bisa dilalui roda dua dan roda Empat yang dan sesuai dengan program kami bahwa, ada program Jumsih atau Jumat bersih.

Dan hal ini juga akan kami tularkan ke tiap Dusun juga RT se-Pekon Sinar Petir agar bersih rapih dan nyaman untuk warga,” Kata kepala Hidayat.

Penulis : Azvi Libas

Editor : Redaksi

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Akhirnya Jenazah Korban Hanyut Di Sungai Ditemukan

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *