Hilangkan Kejenuhan Anggota Satgas TMMD Ajak Anak-Anak Bermain Sambil Belajar

Merangin-koranlibasnews.com
Untuk menghilangkan kejenuhan selama bekerja di lokasi TMMD, sejumlah Anggota Satgas TMMD Kodim Sarko melakukan berbagai kegiatan positif, salah satunya mengajak anak-anak untuk bermain sambil belajar, Sabtu (03/07/2021).

Seperti yang di lakukan oleh Sertu Ilman Husada, dan sejumlah anggota Satgas TMMD 111 Kodim 0420/Sarko, yang mengajak anak-anak Dusun I Desa Bukit Beringin Kecamatan Bangko Barat Kabupaten Merangin Jambi untuk bermain sambil belajar di ruang kelas PAUD Kasih Abadi.

Bacaan Lainnya

“Dengan bermain dan bernyanyi seperti ini kejenuhan akan hilang dan anak-anak pun juga merasa terhibur” ungkap Sertu Ilman Husada.

Dengan cara ini dapat mengusir rasa jenuh anggota Satgas TMMD 111 Kodim Sarko dan anak-anak pun bisa menikmati belajar dengan suasana ceria.

Penulis : Basori Libas

Editor : Redaksi

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Janjikan Kerja Di PDAM Merangin, Minta Uang Puluhan Juta.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *