5 Calon Ramaikan Pilkades Desa Ciberes

Subang (Jawa Barat) libasnews.com – Panitia Pemilihan Kepala Desa ciberes mengumumkan Calon Kepala Desa yang akan berlaga pada pilkades serentak 10 Desember 2017 mendatang.

Selainkan mengumumkan bakal calon yang telah mendaftar, panitia juga menentukan pengambilan nomor urut dari para kandidat calon Kepala Desa untuk periode 2017-2023 hari senin kemaren 23-10-2017 bertempat di aula desa ciberes.

Bacaan Lainnya

Dari tujuh calon yang telah mendaftar di feripikasi lima calon sebagai Calon Kepala Desa, dua orang diantaranya tidak bisa memenuhi kriteria.

Keguguran dua calon atas nama ADIM GUNAWAN dan WENING tersebut karena berbeturan dengan peraturan saat mendaftar Itulah yang menyebabkan dua calon yang tidak lolos.

Pengumuman Calon Kepala Desa tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Desa ciberes kecamatan patokbeusi kabupaten subang jawabarat .

dihadiri oleh Camat patokbeusi WAWAN SAEPULLOH Msi,Kapolsek patokbeusi Kompol H.ODJAT SUDRADJAT S.S.o.s,Mm,Danramil patokbeusi Kapten inf.SANADI, Tokoh Pemuda, semua Kepala Dusun, dan sejumlah undangan lain yang turut menghadiri acara yang digelar sejak pukul 09.00 wib.

Saat diberikan waktu untuk menyambut, Camat patokbeusi WAWAN SAEPULLOH M.si menitipkan beberapa pesan kepada masyarakat.

Alhamdulillah, para calon yang ada di depan kita ini memiliki niat dan I’tikad yang baik untuk mengabdikan diri kepada bangsa, masyarakat dan Negara, khususnya Desa ciberes.

Untuk itu yang perlu diperhatian adalah kondusifitas di masing-masing dusun, jangan sampai menimbulkan masalah, demikian harapan WAWAN SAEPULLOH M.si.

BACA JUGA  Kapolda Lampung Himbau Terapkan Prokes Saat Tinjau Di Pelabuhan Bakau Heni

Disamping menyarankan untuk tetap menjaga keamanan, Camat juga berpesan untuk berhati-hati agar jangan ada provokasi dari pihak luar, karena hal tersebut sangat mengganggu, begitu lanjutnya.

Banyak orang yang ingin menjadi kepala desa, mungkin karena banyaknya uang yang dikelola yang di gelontorkan pemerintah pusat .

Di Kecamatan patokbeusi saja, ada Desa yang mengelola sampai milyaran rupiah, padahal resikonya sangat berat. Yang demikian tersebut harus diwaspadai karena pemerintah meski memberikan dana, juga meminta pertanggungjawaban, ungkap Camat patokbeusi WAWAN SAEPULLOH M.si.

Sementara itu, MUCHTAROM selaku Ketua Panitia PILKADES memberikan wejangan terutama terkait dengan peraturan-peraturan yang telah dilakukan sejak pertama kali melakukan persiapan. Kami selaku panitia telah melakukan proses-proses sesuai dengan peraturan, dan tetap berkoordinasi dan berkonsultasi ke level terkait semisal Kecamatan dan Kabupaten, begitu terang MUCHTAROM Sejak pertama pendaftaran dibuka dan berakhir di tetapkanya nomor urut calon semua proses telah kami lakukan.

Verifikasi dari data para pendaftar selama kurang lebih sebulan sesuai dengan undang-undang setelah proses pendaftaran berakhir hingga hari pengumuman seperti ini telah kami lalui berdasarkan aturan-aturan, demikian papar MUCHTAROM dihadapan hadirin yang hadir.

LIMA Calon Kepala Desa Ciberes yang akan maju memperebutkan Kursi di ciberes adalah Tahapan akhir acara adalah pengambilan nomor urut oleh masing-masing Calon Kepala Desa. Berikut nomor urut masing-masing Calon Kepala Desa di ciberes yakni EDI PERMANA No urut 1,TATI SUGIARTI No urut 2,YOYO SUNARYO No urut 3, OBING SE No urut 4, ANDI SUHENDI No urut 5 pungkasnya( Uta/Ano/Kenny)

LIBAS GROUPbanner 728x120

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *