VERIFIKASI SEKOLAH TETAP DILAKSANAKAN SEMBARI MENUNGGU KEPUTUSAN PEMERINTAH TERKAIT PEMBELAJARAN TATAP MUKA SD, SMP DAN SMA

Tebing tinggi-Koranlibasnews.com
Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Tebingtinggi sedang melakukan verifikasi dan kajian kajian kesiapan sekolah agar sesuai prosedur prokes covid 19 jika diputuskannya kebijakan pembelajaran tatap muka. Verifikasi tersebut harus sesuai dengan standar protokol-protokol kesehatan yang ditentukan.

Jubir Pemko Tebingtinggi Dedi P. Siagian menyampaikan kegiatan verivikasi sekolah saat ini SD dan SMP kita laksanakan guna membiasakan dan mempersiapkan jika diputuskannya pembelajaran tatap muka. Pemko Tebingtinggi mempersiapkan hal tentang kebijakan Pemerintah kedepan.

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Pemkot Tebing Tinggi, KPU, Polres, Kejari dan Bawaslu Sosialisasi Pemilu

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *