SELAMA BULAN RAMADAN 2019,BI JEMBER SEDIAKAN UANG PECAHAN BARU SEBANYAK 5,01 TRILIUN

Jember-Koranlibasnews.com Kantor perwakilan(kpw) BI jember menyediakan uang pecahan baru sebanyak 5,01 triliun selama bulan ramadan 2019,Uang pecahan baru itu untuk memenuhi kebutuhan masyarakat di lima kabupaten yaitu jember lumajang bondowoso situbondo,dan banyuwangi.

Kepala kpw bi jember hestu wibowo mengatakan kepada awak media.ketersediaan uang pecahan baru itu di pastikan lebih dari pada cukup dari sisi jumlah dan denomirasi ketersediaan uang selama bulan ramadan dan menjelang hari raya idul fitri di pastikan lebih dari cukup untuk memenuhi masyarakat di wilayah kerja bank bi jember.ujar hestu wibowo senin (6-5-2019)

karena berkaca dari tahun lalu,Bank Bi jember menyiapkan uang pecahan baru mencapai 7,2 triliun namun realisasinya hanya 4,38 triliun jumlah ini naik 14,22 persen di bandingkan realisasi tahun lalu 2018 yang tercatat 4,38 triliun kata kepala (kpw) bi jember.

Penulis : Imam Libas

Editor   : Fikri

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  BAPPEDA Gelar Workshop terkait Pariwisata Kawasan Muara Indah.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *