Pratin Pekon Waysindi Hanuan Realisasikan Blt DD Tahap VI Juga Sosialisasi Menjelang Pilkada

Pesisir Barat-koranlibasnewscom
Pandemi Covid-19 yang belum menunjukkan tanda-tanda berakhirnya di Indonesia, justru masih tinggi penyebarannya, berdampak sekali pada sektor ekonomi.

Negara kita menjelang akhir Desember ini mengikuti negara negara pandemi Covid-19 lainnya tekena juga resesi ekonomi.

Bacaan Lainnya

Bagai angin segar ,warga Pekon Waysindi Hanuan  Kecamatan Karya Penggawa Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung, sebanyak 116 KPM, menyambut gembira dan terharu karena mereka kembali mendapatkan BLT DD tahap ke VI yang dibagikan Pemerintah Pekon Waysindi Hanuan hari ini selasa 8/12/2020 di Aula kantor Pekon.

Dengan tetap mengikuti protokol kesehatan, sejak jam 8 pagi , warga atau KPM BLT DD telah berkumpul, menunggu pembagian dari perangkat Pekon yang juga telah mempersiapkan beberapa meja, untuk mempercepat pembagian juga demi terjaganya protokol kesehatan.

Acara resmi dimulai saat Pratin Waysidi Hanuan WAWANKURNIAWAN. ST yang didampingi perangkat Pekon lainnya juga Bhabinkamtibmas Polsek Pesisir Tengah dan Babinsa Koramil 422-03/Pesisir Barat berdiri , memberikan kata sambutan nya.

Peratin WAWANKURNIAWAN. ST mengingatkan warganya agar selalu menjaga kesehatan dan kebersihan, ingat 3M, Mencuci tangan, Memakai Masker dan Menjaga Jarak, dan mudah-mudahan warga yang mendapatkan BLT DD tahap VI ini bisa terbantu dan memanfaatkannya untuk prioritas kebutuhan pokok

WAWANKURNIAWAN.ST Juga menambahkan secara masif melakukan sosialiasi Pemilihan Kepala Daerah (pilkada) Serentak 2020 kepada masyarakat terkait Pilkada 2020.

Hal ini dinilai sangat penting dalam rangka mencegah terjadinya golput atau pemilih yang tidak menggunakan hak pilih.

WAWANKURNIAWAN.ST menuturkan di sela-sela Pembagian BLT DD partisipasi masyarakat jangan sampai menurun akibat adanya pandemi Covid-19.

Meski begitu, WAWANKURIAWAN. ST optimistis masyarakat Pekon Waysindi Hanuan akan menggunakan hak pilih untuk menentukan pemimpin daerah serentak pada tanggal 9 Desember 2020.

Dalam suasana kehidupan ekonomi rakyat diselimuti pandemi Covid-19 ini ucap WAWANKUNIAWAN.ST

Senada Bhabinkamtibmas Polsek Pesisir Tengah RUDI menambah kan agar bantuan covid 19 telah di rialisasikan pemeritah pekon agar di pergunakan sesuai kebutuhan .

Penulis : Nurman S

Editor   : Fikri

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Perangkat Pekon Sumber Rejo Ngaku Sudah Lapor, Camat Bengkunat Bantah Kasih Rekom

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *