Polres Metro Bekasi Kota Melakukan Patroli Gabungan Antisipasi Kejahatan Dan Himbauan Tentang Covid-19

Kapolres Metro Bekasi Kota, Kombespol. Wijonarko, S.I.K, M.Si dan WakaPolres AKBP Alfian Nurrizal, S.H, S.I.K, M.Hum, beserta jajaran TNI Kodim 0507 Kota Bekasi, dan Satpol PP Pemkot Bekasi.
IMG-20200802-WA0034menggelar apel gabungan yang kemudian dilanjutan dengan patroli malam, guna memberikan himbauan kepada masyarakat Kota Bekasi, untuk mentaati protokol kesehatan dalam status new normal covid-19 yang di tetapkan oleh pemerintah kota Bekasi, guna pencegahan penyebaran covid-19, Sabtu hingga Minggu pukul 22.00-selesai, (01/08/2020)

Kegiatan ini dengan maksud mencegah penyebaran Covid-19 yang semakakin meluas dan antisipasi kriminalitas seperti tauran dan kejahatan lainnya.

IMG-20200802-WA0035Disini biasanya pelaku kejahatan memanfaatkan kondisi warg yang lengah, maka dilakukan sosialisasi pencegahan antisipasi pelaku kejahatan. Kemudian disaat warga masyarakat berada di tempat keramain, personel gabungan TNI Polri memberikan himbauan jaga jarak, pakai masker dan sering cuci tangan pakai sabun agar terhindar dari virus corona,” pungkas Kapolres Bekasi kota itu.

Syarif/Tio

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Mewakili Warga,Pokmas Desa Pematang Pasir Berharap Adanya Program Susulan PTSL 2021

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *