Polemik Kepala Pekon Talang Lebar Diduga Korupsi ADD 2021, Kakon Budiyanto : Alhamdulillah Hanya Miskomunikasi

Tanggamus-koranlibasnews.com Kepala Pekon Talang Lebar Budiyanto akhirnya angkat bicara Terkait dengan pemberitaan ( Pekon Talang Lebar diduga korupsi ADD 2021 & Pernyataan Kepala Pekon Talang Lebar seolah-olah seperti hakim).

Saat ditemui oleh Tim Investigasi Media Libas News di kediamannya sabtu 24/12/2022.

Bacaan Lainnya

Kepala Pekon Talang Lebar Budiyanto menjelaskan, bermula terjadinya perselisihan ketika Tim Investigasi Media Libas News melakukan tugas untuk klarifikasi terkait proyek yang notabenenya menggunakan ADD tahun 2021 yang lalu.

Dalam konfirmasi tersebut sempat terjadi kesalah pahaman – mis komunikasi antara Kepala Pekon Talang Lebar dengan Tim Investigasi Media Libas News yang ahkirnya menjadi konflik permasalahan ke dua belah pihak.

Namun Hari ini dikediaman Pekon Talang Lebar miss komunikasi tersebut dapat diselesaikan secara kekeluargaan dan berahkir dengan damai.

Budiyanto selaku Kepala Pekon Talang Lebar mengatakan bahwa permasalahan ini adalah murni mis komunikasi, kesalah pahaman antara saya dan Tim Investigasi Media Libas News tersebut hanya salah paham dan hari ini sudah terselesaikan dengan damai.

“Saya selaku Kepala Pekon Talang Lebar menyadari atas kekilafan dan kesalah pahaman ini,semua ini murni kesalah pahaman, dan saya pribadi menyampaikan kata maaf kepada Tim Investigasi Media Libas News tersebut”, ujar Kakon

Dari pihak Tim Investigasi Media Libas News  sendiri yakni Cipung mengatakan bahwa ini benar, semua hanya salah paham, “hari ini mis komunikasi antara Saya dan Kakon Budiyanto sudah selesai, jadi hari ini permasalahan sudah berahkir dan terselesaikan dengan damai” ujarnya.

BACA JUGA  Kemenkumham DKI Jakarta Lagi-Lagi Kembali Mengukir Prastasi

Setelah mencapai kesepakatan untuk damai, keduanya melakukan jabat tangan tanda permasalah sudah selesai berahkir damai dan kedua belah pihak saling memaafkan.

LIBAS GROUPbanner 728x120

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *