PANEN RAYA PENEGAH,BUPATI BERHARAP SAROLANGUN BERSWASEMBADA PANGAN

Sarolangun-koranlibasnews.com.
Bupati Sarolangu H.Cek Endra menghadiri kegiatan Temu Wicara Panen Raya Padi Sawah Kelompok Tani Lesung Batu Desa Penengah Kecamatan Pelawan,pada Selasa 16 Juli 2019.

Terlihat hadir dalam kegiatan perwakilan Dinas Pertanian dan Holtikultura Provinsi Jambi, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sarolangun, Dandim 0420 Sarko, Para Asisten, Kepala Dinas Pertanian dan Holtikultura Kabupaten Sarolangun,Camat,kepala Desa penegah dan Sejumlah SKPD Kabupaten Sarolangun.

Bacaan Lainnya

Libasimg-20190716-wa0059H.Cek Endra Mengapresiasi Hasil panen Kelompok Tani Lesung batu Desa Penegah, sudah gunakan pola tanam 2 kali per tahun Hamparan lahan padi sawah di Desa penegah seluas 71 Hektar,menghasilkan 4 ton beras per hektare.

Di samping itu H.Cek Endra berharap,terus ada peningkatan setiap tahun nya,upayakan pola tanam 3 kali per tahun,agar petani sejahtera hasil melimpah dan menuju sarolangun swasembada beras.

Libasimg-20190716-wa0060“kedepan setelah 2 kali panen dalam setahun,lebih bisa meningkatkan hasil panen dengan cara gunakan pola 3 kali panen dalam setahun,hamparan 71 hektare dikalikan hasil 4 ton beras per hektare “pungkasnya.

Lebih lanjut disampaikan H.Cek Endra,saat ini di kecamatan Cermin Nan Gadang(CNG) sedang dibangun bendungan Batang Asai. Diharapkan kedepan bendungan tersebut, dapat mengairi sawah lebih kurang 6000 hektar.
Ditambah lagi bendungan muara kutur, tidak lama lagi akan di buka,dengan adanya bendungan atau irigasi tambahan tersebut, kedepan berharap Kabupaten sarolangun menjadi daerah berswasembada pangan.
“insya Allah,dengan dibangunnya bendungan Batang Asai dan bendungan muara kutur yang tidak lama lagi akan dibuka,bisa mengairi lahan sawah seluas Kurang lebih 6000 Hektare,dan kedepan semoga kabupaten sarolangun menjadi daerah berswasembada pangan”ujarnya.

Ditekan kan H.Cek Endra kepada masyarakat agar potensi lahan padi sawah yang ada di sarolangun,jangan sampai dialih fungsikan dengan perkebunan sawit ataupun sejenisnya.
“Agar lahan padi sawah yang sudah ada jangan sampai dialih fungsikan,baik untuk sawait ataupun lainnya”tutupnya.
Penuli : Pen Libas

Editor  : Fikri

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Soal Dugaan Penyelewengan Dana Desa Oleh Oknum Kades Tanjung Agung Juru Bicara Warga Bantah Ada Penyelesaian

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *