KELURAHAN PASAR KOTA KRUI ADAKAN RAPAT KOORDINASI PPKM MIKRO


Pesisir barat-koranlibasnes.com.
Seperti apa yang di canangkan Oleh pemerintah pusat tentang pembatasan perilaku kegiatan masyarakat (PPKM) maka kelurahan pasar kota mengadakan rapat koordinasi tentang PPKM Mikro tersebut di Aula kelurahan pasar kota krui.Senin 19-07-2021.

Hadir dalam acara tersebut Camat pesisir tengah yang mana yang di wakilli oleh bapak sekcam kecamatan pesisir tengah Bapak. Hamidi, S.Si., M.Ak
Babinsa kecamatan tengah Bapak Serda A. Basri bersama Sertu Rohaili serta Bidan kelurahan Ibuk Angraini dan seluruh Staf kelurahan,tokoh masyarakat juga seluruh kepala lingkungan se kelurahan pasar kota krui.

Bacaan Lainnya

libasIMG-20210720-WA0001

Dalam sambutan lurah pasar kota Bapak SARTONO mengharapkan untuk bersama sama pada mayarakatnya supaya mematuhi peraturan yang di instruksikan pemerintah daerah yang mana dikeluarkanya PPKM guna memutus mata rantai covid 19 agar masyarakat terbebas dari dampak virus yang selama ini meresahkan masyarakat.
pak lurah juga pun mengajak para jajaran nya dan para Satgas supaya Ekstra dalam memantau warganya demi kesejahteraan masyarakat.

Sementara Sambutan dari kecamatan yang di wakili oleh sekcam Bapak HAMIDI. S.Si,. M.Ak Juga menegaskan supaya para masyarakat/warga khususnya dikeluurahan ini agar selalu mematuhi aturan seperti tidak terjadinya berkerumun, berkumpul kumpul itu semua guna menghidari tersebarnya virus wabah covid 19.

seperti dilaksanakanya sosialisasi (ppkm) pembatasan pelaksanaan kegiatan masyarakat dikelurahan ini juga harus mematuhi aturan Prokes dari dinas kesehatan kabupaten pesisir Barat dengan memakai masker dan jaga jarak, Ungkapnya.

Penulis : Andi Libas

Editor : Redaksi

LIBAS GROUPbanner 728x120
BACA JUGA  Penyaluaran BLT DD tahap 2 oleh Peratin Pekon labuh mandi kepada 25 KPM ,

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *