Tim SAR Jember cari Santri Yang Hilang Terseret ombak di laut Selatan

Jember, koranlibasnews.com– Timsar Kabupaten jember melakukan pencarian seorang santri yang hilang terseret ombak saat menolong temannya. Operasi dilakukan di sekitar lokasi kejadian di pantai pancer dsn. jadukan desa mojosari kecamatan puger kabupaten jember jumat (3/5/2019) operasi sar ini menyusul adanya laporan kalau ada wisatawan lokal yang terseret ombak laut pantai selatan.yang bernama ilham(20thn) santri dari ponpes assuniyah kencong yang berasal dari lumajang. Ilham terseret ombak saat hendak menolong temannya sesama santri dari ponpes yang sama yang bernama abdul yasid (26thn) kamis sore.

Ketiga anak santri tersebut melakukan wisata di pantai selatan puger untuk mengenang acara wisata itu tiga santri melakukan foto bersama di tepi pantai.awalnya bustomi yang terseret ombak dari pantai selatan itu ilham berusaha menolongnya bustomi berhasil di tolong oleh ilham tapi naas nasib ilham malah dia terseret ombak pantai laut selatan. Setelah kejadian itu temannya malaporkan ke polsek puger.

Lantas operasi tim sar di mulai jumat (3/5/2019) pagi. Hingga sampai saat tim sar jember melalui kordinator basarnas jember suroso asnawi (3/5/2019) masih terus melakukan pencarian dan bekerja sama dengan basarnas, TNI AL di puger,satpoairud polres jember, dan keluarga ponpes .

Kontributor : Teguh
Editor : Fikri

LIBAS GROUP banner 728x120 banner 728x90
BACA JUGA  Luka Sobek Didagu, Adik Rebeca Dapatkan Penanganan Cepat Dari Pos Waris Satgas Yonif Raider 100/PS

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *